Warisan Megalitik di Hilisimaetano, Pulau Nias yang Telah Terkikis

Hilisimaetano adalah salah satu desa adat di selatan Pulau Nias yang masih memiliki warisan peninggalan megalitikum. Jika masyarakat Indonesia sudah akrab dengan lompat batu, maka kita akan mencoba melihat sisi lain yang belum banyak dilihat oleh masyarakat Indonesia yaitu kursi batu yang bentuknya unik karena menunjukkan adanya makna atau simbol-simbol status sosial.  Hari ini mungkin …

Continue reading →