Mempercantik Meja Kerja di Rumah

Mempercantik Meja Kerja di Rumah

Ketika WFH menjadi sebuah kenormalan baru (the new normal), maka menata meja kerja di rumah pun menjadi sebuah keharusan. Mengapa? Pertama, apa yang kita lihat di meja kerja seringkali menjadi pemantik suasana hati (mood booster) agar kerja tetap semangat dan enjoy. Bisa lebih produktif dan target-oriented, tapi stressless. Duduk seharian di depan laptop, tapi tidak …

Continue reading →

Small Act, Big Impact: Mempercantik Rumah Dimulai dari Hal-Hal Kecil dan Sederhana

Orang kerap berpikir bahwa bila kita menginginkan sesuatu yang hebat, harus dicapai melalui perjuangan dan cara-cara revolusioner. Great result comes from hard work. Pernyataan ini ada benarnya. Tetapi, seringkali, cara-cara yang direncanakan kadang terlalu muluk-muluk, sehingga tidak workable. Cara berpikir seperti di atas seringkali kita temukan pada masyarakat, bahwa ketika ingin mempercantik rumah harus dilakukan …

Continue reading →

Inspirasi Dekorasi Dining Room

7 Inspirasi Dekorasi Dining Room Gaya Uwitan

Dining room dapat dirancang untuk merepresentasikan aspirasi sang penghuni. Uwitan punya 7 inspirasi mendesain dining room sesuai yang Anda inginkan. Dining room kerap disebut sebagai the heart of house. Ya, jantungnya rumah. Disinilah, pusat nadi kehidupan keluarga bergerak. Orang berkumpul, makan bersama, bercanda dan tertawa, menyusun rencana keluarga, menikmati makanan-minuman kesukaan dengan khusyuk, bekerja, meeting, …

Continue reading →

Living Room Idaman

Living Room Idaman ala Uwitan

Ciri rumah yang “hidup” itu memiliki living room sesuai keinginan. Sebab, ia menjadi pusat aktivitas dan sumber kekuatan penghuninya untuk jalani aktivitas sehari-hari. Living room adalah family hub, di mana semua kegiatan dan lalu-lalang setiap penghuni akan terlihat. Di sini, mereka bisa bertemu, saling sapa, bercengkrama, ngobrol, hingga melakukan aktivitas hiburan (bermain, nonton bersama, karaoke, …

Continue reading →

Rumah Ideal Milenial: Minimalis, Cozy dan Artsy

Banyak pakar mengatakan bahwa rumah mencerminkan pandangan atau pemikiran sang pemilik, gaya hidup dan representasi selera seninya. Ini tercermin dari sisi desain, tata ruang, furnitur yang digunakan, penggunaan aksesoris, dan lainnya. Dan, jika kita ingin mengetahui rumah ideal kekinian ialah melihat bagaimana milenial membangun rumah, mendesain dan mengisinya. Kami melihat bahwa rumah ideal milenial itu …

Continue reading →

Mendesain Kamar Kos Agar Tampil Roomy dan Homey

Memilih furnitur yang tepat ialah cara terbaik agar kamar kos tampil roomy dan homey. Uwitan punya banyak produk yang dapat mempercantik kamar kos. Bagi perantau yang bekerja atau kuliah, kamar kos adalah “rumah kedua” (second home) yang amat penting kehadirannya. Di kamar kos, kita dapat beristirahat, bekerja, menikmati hiburan, hingga kumpul bersama teman. Karena amat …

Continue reading →

Maksimalisasi Ruang Minimalis dengan Partisi: Inilah 8 Inspirasi Partisi Uwitan dan Aplikasinya

Partisi menjadi solusi penataan ruang. Sketsel Series ialah partisi Uwitan yang dirancang untuk menciptakan ruang minimalis agar lebih efisien dan estetis. Di tengah keterbatasan ruang minimalis (minimalist room) yang ada di rumah, apartemen atau kos-kosan, seringkali kita bingung bagaimana mengelolanya agar mempunyai ruang-ruang yang diinginkan, terlihat indah, tetapi tidak menghabiskan biaya besar? Umpamanya, bagaimana kita …

Continue reading →

Folding Hook, Gantungan Multifungsi nan Artistik

Folding Hook, Gantungan Multifungsi nan Artistik

Punya barang yang sering digunakan lagi saat dibutuhkan, tetapi kerap disimpan di tempat yang kurang rapi atau tidak praktis? Folding hook bisa menjadi solusi. Ini adalah gantungan multifungsi nan artistik kreasi Uwitan. Dan, Februari ini, Uwitan punya promosi Sweet February buy 3 get 1 folding hook brown, yang bisa menjadi kado istimewa bagi orang spesial …

Continue reading →